Rechercher dans ce blog

Thursday, August 24, 2023

Resep Kue Tambang atau Untir-untir Manis Renyah Cukup 4 Langkah Bahan Sederhana Cocok untuk Pemula atau Jualan - Koran Gala - Koran gala

KORAN GALA - Camilan jadul kue tambang atau untir-untir yang renyah dengan manis pas dan biasa dijual dengan odading atau cakwe masih jadi favorit.

Tak hanya untuk suguhan, kue tambang atau kue untir-untir juga bisa jadi stok camilan manis karena dengan proses pematangan yang sempurna akan tahan lama.

Membuat kue tambang pun cukup mudah, hanya perlu mengikuti empat langkah seperti resep yang satu ini.

Bahan utama kue tambang juga sangat simpel dan takkan sulit dicari seperti tepung terigu, gula, telur dan margarin agar teksturnya renyah.

Baca Juga: Resep Donat Krispi Renyah Lembut Mudah Diikuti Bahan Sederhana Hasil Mengembang Cocok untuk Pemula atau Jualan

Penasaran recook resep kue tambang atau untir-untir yang juga bisa jadi ide jualan ini?

Berikut resep mudah kue tambang yang renyah dan paling simpel:

Bahan:

- 250 gram tepung terigu

- 75 gram gula halus, diayak

- 1/2 sdt garam halus

- 1/2 sdt soda kue

- 50 gr margarin

- 2 butir telur, dikocok lepas

Adblock test (Why?)


Resep Kue Tambang atau Untir-untir Manis Renyah Cukup 4 Langkah Bahan Sederhana Cocok untuk Pemula atau Jualan - Koran Gala - Koran gala
Read More

No comments:

Post a Comment

10 Makanan Khas yang Wajib Ada Saat Imlek - detikJatim

Daftar Isi Surabaya - Saat Imlek tiba, meja makan dipenuhi dengan beragam hidangan yang melambangkan harapan dan keberuntungan untuk tah...