JAKARTA – Ada banyak contoh usaha kuliner pinggir jalan. Bisnis kuliner ini bisa menjadi peluang bagi siapa pun yang ingin mencari pendapatan tambahan.
Jajanan pinggir jalan pasti sudah sangat umum terlihat khususnya di area padat penduduk. Berbagai macam menu yang biasa dijual di pinggir jalan seperti gorengan hingga kue tradisional lainnya.
Baca Juga: Strategi Memulai Usaha Kuliner Rumahan
Tapi bagi seorang Chef Ucu Sawitri, yang berpengalaman di bidang pastry bakery lebih dari 20 tahun, ada tiga menu pilihan yang dibayangkannya bila dia berjualan kaki lima.
Sebagai seorang chef, Ucu merupakan jebolan sekolah Tata Boga dari IKIP Jakarta dan juga sempat menempa pendidikan di Culinary Institute of America di New York. Dalam beberapa kesempatan dia senantiasa mendukung kue-kue tradisional Indonesia yang naik kelas karena masuk ke hotel-hotel berbintang.
Baca Juga: Ini Alasan Bisnis Kuliner Jadi Pilihan Peluang Usaha Menjanjikan
Saat diminta menyebutkan menu pilihan bila dia membuka usaha kuliner pinggir jalan, maka dia menyebutkan pilihan jenis makanan kepada Okezone.
Untuk jajanan pinggir jalan menu Pertama yang jadi andalannya adalah berjualan kombinasi antara menu buah potong dan rujak yang khas Indonesia. Namun dia menekankan walaupun berjualan di pinggir jalan sekalipun harus memperhatikan proses pembuatan hingga penyajian yang bersih. Berikutnya yang juga harus dijaga adalah rasa yang harus enak.
Contoh Usaha Kuliner Pinggir Jalan, dari Martabak hingga Kue Cubit - Okezone Economy
Read More
No comments:
Post a Comment