Rechercher dans ce blog

Friday, July 2, 2021

Kue Arafit, Oleh-Oleh Khas Tanah Rencong Aceh yang Unik - iNews

PIDIE JAYA, iNewsid - Aceh merupakan daerah yang memiliki kawasan wisata bahari laut. Selain wisatanya, daerah dengan julukan Tanah Rencong ini memiliki kuliner khas yang membuat ketagihan.

Salah satu kuliner itu bahkan dijadikan oleh-oleh, yaitu kue arafit. Kue ini berasal dari Kabupaten Pidie Jaya, Aceh.

Kue-kue arafit ini banyak di jajakan di pinggiran jalan lintas nasional Medan, Banda Aceh, tepat di Desa Paya, Kecamatan Trienggadeng, Kabupaten Pidie Jaya.

Selain membeli, wisatawan juga bisa melihat langsung proses pengolahannya secara alami dari tangan tangan warga setempat yang terampil. Kue arafit ini terbuat dari adona tepung dan kacang merah.

Editor : Nani Suherni

Halaman : 1 2

Adblock test (Why?)


Kue Arafit, Oleh-Oleh Khas Tanah Rencong Aceh yang Unik - iNews
Read More

No comments:

Post a Comment

10 Makanan Khas yang Wajib Ada Saat Imlek - detikJatim

Daftar Isi Surabaya - Saat Imlek tiba, meja makan dipenuhi dengan beragam hidangan yang melambangkan harapan dan keberuntungan untuk tah...