Rechercher dans ce blog

Saturday, May 28, 2022

4 Resep Kue Putri Salju yang Harus Dicoba - VIVA - VIVA.co.id

Sabtu, 28 Mei 2022 - 17:03 WIB

VIVA – Makanan manis sudah pasti banyak penggemarnya. Kue putri salju adalah salah satu makanan manis yang terkenal dan banyak penggemarnya. Kue ini pastinya sudah tidak asing lagi apalagi jika mendekati momen Lebaran, kue putri salju akan banyak tersebar di mana-mana. 

Dilansir dari berbagai sumber, ada yang menyebutkan bahwa kue putri salju berasal dari negara Austria. Lantaran di negara tersebut ada kue yang hampir mirip dengan kue putri salju, yaitu Vanillekipferl. Warga Austria membuat kue Vanillekipferl dengan bentuk bulan sabit dan diselimuti dengan gula halus. Namun, perbedaannya ada cita rasa vanila dalam adonannya.

Di Indonesia sendiri, nama putri salju diambil dari taburan gula halus berwarna putih yang menyerupai salju. Sensasi lelehan gula yang manis akan terasa saat kue putri salju menyentuh mulut. Tak perlu menunggu Lebaran untuk menikmati kue putri salju. Kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan melihat resep kue putri salju di bawah ini. 

1. Resep Kue Putri Salju

Kue Putri Salju

Kue Putri Salju

Photo :
  • YouTube/Mama Adeeva

Resep kue putri salju ini dikutip dari Resepedia.

Bahan-bahan:

Adblock test (Why?)


4 Resep Kue Putri Salju yang Harus Dicoba - VIVA - VIVA.co.id
Read More

No comments:

Post a Comment

10 Makanan Khas yang Wajib Ada Saat Imlek - detikJatim

Daftar Isi Surabaya - Saat Imlek tiba, meja makan dipenuhi dengan beragam hidangan yang melambangkan harapan dan keberuntungan untuk tah...