Kue cucur ini legit empuk sekaligus harum aromanya. Teksturnya kenyal berserat dengan rasa manis gula merah. Cocok buat camilan teman ngopi.
Kue cucur ala versi Jawa dan Manado. Cucur Manado lebih tebal dan memakai kayu manis sebagai pengharum adonan. Sementara cucur Jawa memakai daun pandan. Keduanya sama legit dan renyah.
Salah satu jajan pasar gorengan yang populer adalah cucur. Meskipun dibuat dari bahan tepung dan gula rasa gurih manisnya bikin nagih. Rahasia cucur berserat halus dan empuk terletak pada lamanya adonan didiamkan.
Selain itu perhatikan trik menggoreng agar kue cucur kering merata. Pembaca detikfood, Malichatun, membagikan resep kue cucur gula merah berikut tips penting menggorengnya. Ikuti petunjuk resepnya berikut ini.
Resep Kue Cucur Gula Merah
Kue cucur ini empuk, legit dengan aroma daun pandan yang sedap. Cocok dinikmati dengan secangkir kopi. |
Durasi | Tingkat Kesulitan | Porsi |
---|---|---|
60 menit | sedang | 12 buah |
Daerah Asal Masakan : Indonesia | ||
Kategori Masakan : kue tradisional |
Bahan Bahan
|
Cara Memasak Kue Cucur Gula Merah:
|
Gula merah untuk kue cucur gula merah. Foto: iStock/detikFood
|
Tips membuat kue cucur gula merah:
1. Adonan kue cucur makin lama didiamkan, seratnya adonan akan lebih bagus. Karenanya perlu didiamkam semalaman.
2. Untuk minyak, gunakan minyak secukupnya. Jika terlalu banyak cucur akan keriting. Tambahkan sedikit minyak jika sudah 3 kali goreng cucur.
3. Pastikan menuang adonan saat minyak benar-benar panas dan gunakan api kecil untuk menggoreng.
Simak Video "Cocok untuk Natal! Resep Mudah Bikin Marmalade Thumbprint Cookies"
[Gambas:Video 20detik]
(odi/odi)
Resep Pembaca: Resep Kue Cucur Gula Merah yang Legit Harum - detikFood
Read More
No comments:
Post a Comment