Rechercher dans ce blog

Monday, November 14, 2022

Resep Membuat Kue Cake Teksturnya Lembut dan Gurih - Koran Saku - KoranSaku.Com

KORANSAKU - Sajian Cake selalu menjadi pilihan untuk disajikan pada acara ulang tahun. Selain rasanya gurih dan manis kue cake banyak variasi. Ada rasa coklat, vanilla sponge dan masih banyak lagi yang lainnya.

Cheese Choco Cotton Cake adalah kue yang paling nikmat dan lezat. Jika anda berencana ingin membuat kue ini silahkan ikuti cara membuatnya seperti yang dirangkum koransaku dari Instagram @_resepkuecoklat yang dikutip pada Senin, 14 November 2022.

Baca Juga: Rasanya Gurih dan Lezat, Begini Cara Membuat Bola Tahu

Bahan:
1.60gr butter
2. 100gr cream cheese
3. 90gr skm
4. 50gr terigu
5. 20gr coklat bubuk
6. 6 kuning telur
7. Pasta coklat secukupnya
8. 6 putih telur
9. 50gr gula pasir
10. 1sdm air jeruk nipis/lemon

Cara Membuat:
Panasin butter dan cream cheese sampai berbuih,matikan api lalu tuang tepung, aduk sampai rata, masukkan aduk rata lalu masukin kuning 1 persatu,aduk sampai rata licin.

Di wadah bersih kocok putih telur dan air jeruk nipis sampai mengembang, lalu masukkan gula pasir bertahap, kocok adonan licin dan mengembang, jangan sampai kaku yah.

Baca Juga: 5 Resep Membuat Kue Mangkok Merekah, Rasanya Gurih dan Lezat

Campurkan kocokan putih telur ke adonan kuning dengan bertahap, sampai rata dan jangan over mix.

Pake loyang D20 atau loyang kotak uk20x20, yang tanpa sambungan
Panggang dengan loyang utama di olesi loyang lagi dan diberi air panas

Adblock test (Why?)


Resep Membuat Kue Cake Teksturnya Lembut dan Gurih - Koran Saku - KoranSaku.Com
Read More

No comments:

Post a Comment

10 Makanan Khas yang Wajib Ada Saat Imlek - detikJatim

Daftar Isi Surabaya - Saat Imlek tiba, meja makan dipenuhi dengan beragam hidangan yang melambangkan harapan dan keberuntungan untuk tah...