Reporter: Septi Widiyarti|
Editor: Heri Aprizal|
Kamis 13-04-2023,10:02 WIBLebaran memang identik dengan kue-kue kering. Bagaimana tidak, setiap perayaan Lebaran kue kering selalu disajikan di meja ruang tamu. -- resepkoki.id
BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Sebentar lagi, Hari Raya Idulfitri 1444 H akan segera tiba. Ya, berbagai persiapan pun harus dilakukan untuk merayakan momen bahagia ini.
Seperti mulai dari melakukan pembayaran zakat fitrah, membuat kue kering khas Lebaran, bahkan memasak hidangan favorit.
Ya, Lebaran memang identik dengan kue-kue kering. Bagaimana tidak, setiap perayaan Lebaran kue kering selalu disajikan di meja ruang tamu.
Selain itu juga dibagikan ke tetangga, ataupun yang lainnya.
BACA JUGA:5 Resep Kue Kering untuk Natal dan Tahun Baru, Lezat dan Mudah Dibuat
BACA JUGA:Resep Kue Talam Wangi yang Enak, Cocok Buat Takjil Buka Puasa
Lantas, masih bingung mau masak kue kering apa?
Yuk, simak resep kue kering berikut ini sampai selesai.
Ternyata, membuat kue Lebaran bahannya tidak sulit dicari. Tentunya pembuatannya pun cukup mudah lho.
Adapun berikut ini rakyatbengkulu.com sajikan kumpulan resep kue kering untuk persiapan Lebaran yang wajib dicoba, dirangkum dari berbagai sumber pada Kamis, 13 April 2023.
BACA JUGA:Kenalkan Kue Bai Tat dan Pendap Makanan Khas Bengkulu Selatan
BACA JUGA: Air Teras Seluma jadi Sentra Kue Cucur
1. Resep Kue Kering Cokelat
Sumber:
Kumpulan Resep Kue Kering Lebaran yang Enak, Cara Membuatnya Mudah - rakyatbengkulu.com - Rakyat Bengkulu Online
Read More
No comments:
Post a Comment