Rechercher dans ce blog

Tuesday, July 4, 2023

Cocok untuk Camilan Arisan Cek Resep dan Cara Membuat Kue Apem Tape Gula Merah yang Lembut - Babad Id - babad ID

BABAD.ID-Inilah resep dan cara membuat kue apem tape gula merah yang bisa anda sajikan untuk camilan acara arisan di rumah.

Kue apem tape gula merah bisa menjadi salah satu solusi yang tepat bagi anda apabila ingin sajikan camilan saat waktu arisan tiba.

Kue apem tape gula merah ini memiliki rasa yang manis dan tekstur lembut saat digigit.

Baca Juga: Resep Sambal Apel Malang: Teksturnya Renyah dan Pedas dan Segarnya Terasa

Untuk membuatnya pun sangat mudah, berbagai bahan bisa anda temukan di pasar terdekat.

Anda bisa simak selengkapnya pada artikel ini untuk sajikan kue apem tape gula merah di rumah sebagai menu acara arisan.

Dilansir dari Instagram @kumpulanresepkuepraktis, ini resep dan cara membuat kue apem tape gula merah yang lembut:

Bahan A
- gula merah 180 gr, sisir
- garam ¼ sdt
- daun pandan 2 lembar, ikat simpul
- air 100 ml

Baca Juga: Resep dan Cara membuat Iwel Iwel yang Paling Nagih dan Tahan Lama, Gula Merahnya Meleleh di Mulut

Bahan B
- terigu protein sedang 250 gr
- ragi 1 sdt (4 gr)
- tape singkong 125 gr
- pasta vanila ½ sdt
- santan 250 ml (instan 130 ml + air)

Topping: kelapa parut kukus

Cara membuat:

1. Campur semua bahan A, masak sampai gula larut, saring, dinginkan

2. Campur semua bahan B, masukkan santan sedikit demi sedikit sambil diaduk dengan whisk hingga rata.

Adblock test (Why?)


Cocok untuk Camilan Arisan, Cek Resep dan Cara Membuat Kue Apem Tape Gula Merah yang Lembut - Babad Id - babad ID
Read More

No comments:

Post a Comment

10 Makanan Khas yang Wajib Ada Saat Imlek - detikJatim

Daftar Isi Surabaya - Saat Imlek tiba, meja makan dipenuhi dengan beragam hidangan yang melambangkan harapan dan keberuntungan untuk tah...